Minggu, 16 Oktober 2011 - 0 komentar

Kiblat

1.) Dari jabir. Rasululloh saw slat di atas kendaraan menuruti arah kendaraannya. maka apabila beliau hendak salat fardu beliau turun dari kendaraanya , lantas beliau menghadap ke kiblat (Riwayat bukhari)
2.) Dari amir bin rani'ah kami bersama-sama rasululloh saw pada malam gelap gulita. kami tidak mengetahui dimana kiblat kami salat menurut pendapat masing-masing , setelah waktu shubuh  kami beritahukan hal itu kepada rasululloh, maka ketika  itu turun lah ayat "kemana saja kamu menghadap maka disitulah arah yang disukai Alloh" (Riwayat ahmad dan tirmizi)
3.) Dari mu'az "kami telah shalat bersama  rasululloh saw dalam suatu perjalanan [ketika itu hari gelap karena tertutup mega ] dengan tidak menghadap kiblat , maka tatkala shalat telah usai dan sudah memberi salam, matahari kelihatan kelura dari balik mega, Kami berkata kepada rasululloh 'kita shalat tidak menghadap ke kiblat' jawab beliau 'shalat kamu sudah dunaikan kehadirat Alloh azza wa jalla dengan hak- Nya(Riwayat tabrani)

0 komentar:

Posting Komentar